Puisi Tentang Bukit

Puisi: Lagu Orang Bukit (Karya Iman Budhi Santosa)

Lagu Orang Bukit Menyandarkan bukit pada langit doamu diikuti segala rumput pori-pori tanah dan kabut. Sepertinya aku menemukan pelangi dari setiap k…

Puisi: Bukit (Karya Wing Kardjo)

Bukit Bukan kebetulan hidup kaurisaukan meski makan dan penginapan sudah terjamin hingga tahun depan Dalam gelisah tidur, mimpi mendaki…

Puisi: Bukit Biru, Bukit Kelu (Karya Taufiq Ismail)

Bukit Biru, Bukit Kelu Adalah hujan dalam kabut yang ungu Turun sepanjang gunung dan bukit biru Ketika kota cahaya dan dimana bertemu …

Puisi: Dialog Bukit Kemboja (Karya D. Zawawi Imron)

Dialog Bukit Kemboja Inilah ziarah di tengah nisan-nisan tengadah di bukit serba kemboja. Matahari dan langit lelah. Seorang nenek, pandan…

Puisi: Makam di Bukit (Karya Herman KS)

Makam di Bukit Ada makam di bukit antara semak ilalang Seorang lelaki terbaring di dalamnya tiada di sini upacara atau karangan bunga hanya semak dan…

Puisi: Di Bukit (Karya Mansur Samin)

Di Bukit berdiri di puncak karang tinggi menutup rumah yang sudah runtuh susunan tambah sukar kiranya kini hidup manusia telah …

Puisi: Di Atas Bukit (Karya Agam Wispi)

Di Atas Bukit di bahuku tersimbai jalinan tocang seperti ulos -- katanya: aku kedinginan antara kami murninya kerelaan hanya tuak tahu danau tinggal …

Puisi: Jalan ke Bukit Penuh Duri (Karya Raudal Tanjung Banua)

Jalan ke Bukit Penuh Duri (- untuk Afrizal Malna ) Ya, jalan ke bukit sudah berubah dalam langkahku kini; …

Puisi: Ladang Bukit Menurun (Karya Raudal Tanjung Banua)

Ladang Bukit Menurun Penat mendaki, kami berladang di jalan bukit menurun Kami tanam gambir, pisang, dan men…

Puisi: Di Bukit Wahyu (Karya D. Zawawi Imron)

Di Bukit Wahyu Tengah hari di bukit wahyu kubaca Puisi-Mu. Aku tak tahu manakah yang lebih biru, langitkah atau hatiku? "Kun!" p…

Puisi: Mendaki Bukit Doa (Karya Acep Zamzam Noor)

Mendaki Bukit Doa Cinta adalah palang kayu Yang kupanggul dari lembah Ke puncak bukit. Ada tetesan darah Jejak pengusiran yang terukir S…

Puisi: Bukit Jauh (Karya Linus Suryadi AG)

Bukit Jauh Memandangi bukit-bukit jauh ketika sunyi senja pun berhenti Pada angan dan perjalanan usang…

Puisi: Di Bukit Pengalengan (Karya Medy Loekito)

Di Bukit Pengalengan Bara merah senja mencabik dingin serakah melahap daun-daun teh yang terhampar di bukit-bukit berbatas pohon pinus d…
© 2025 Sepenuhnya. All rights reserved.