Puisi: Kepada Chairil Anwar Mendiang (Karya Mh. Rustandi Kartakusuma) Kepada Chairil Anwar Mendiang Di atas pusingan api yang berbusa kau terjatuh ke dunia ini, seperti kucing ke atas kakinya yang empat. Dayu guruh yang…
Puisi: Saat Ini Aku Tidak Berpikir (Karya Mh. Rustandi Kartakusuma) Saat Ini Aku Tidak Berpikir Saat ini aku tidak berpikir sebagaimana telah angus sayap garuda disambar sesuatu yang tidak tentu. Hilang aku ke dalam b…
Puisi: Tuhan, Bentangkan Langit (Karya Mh. Rustandi Kartakusuma) Tuhan, Bentangkan Langit Tuhan, Bentangkan langit di atasku Jernih! Bangkit badanku ke negara-Mu, Tempat Engkau termenung Melihat aku dalam baju ini.…
Puisi: Debu Menyaputi Bumi (Karya Mh. Rustandi Kartakusuma) Debu Menyaputi Bumi Debu menyaputi bumi berat setinggi raksasa Asap mesiu mati dan bangkai menghantu tebal berkeluyuran. Dalam pengap ini kukeping di…
Puisi: Aku Bulan (Karya Mh. Rustandi Kartakusuma) Aku Bulan Aku bulan Melekap di langit petang. Dalam expres secepat ini Aku tidak tahu Buat apa dadaku berkembang kempis Karena tidak bisa kupastikan …
Puisi: Gadis Kecil Kehilangan Jepit (Karya Mh. Rustandi Kartakusuma) Gadis Kecil Kehilangan Jepit (Kepada Ida K) Gadis kecil kehilangan jepit. Gadis kecil lalu berponi dan memandang padaku. (Ada yang jadi terang di dal…
Puisi: Aku Sebutir Pasir (Karya Mh. Rustandi Kartakusuma) Aku Sebutir Pasir Aku sebutir pasir Di pesisir yang berlari Dari rimba belukar ke muara yang bersuci. Kenapa menggelepar Hendak menghentikan jarum ja…
Puisi: Maut, Kalau Engkau Datang (Karya Mh. Rustandi Kartakusuma) Maut, Kalau Engkau Datang Maut, kalau engkau datang, aku tiada lagi gemeletuk Bahkan gapura akan kuhiasi Dengan gubahan marygold, mawar dan liliah pu…
Puisi: Ancaman Bengis Menggumam (Karya Mh. Rustandi Kartakusuma) Ancaman Bengis Menggumam Ancaman bengis menggumam dalam awan hitam, Tak ada satu pohon yang berani meneruskan Nyanyiannya Daun-daun merapat ke dahan …
Puisi: Seorang Prajurit kepada Bung Karno (Karya Mh. Rustandi Kartakusuma) Seorang Prajurit kepada Bung Karno di Maguwo, Desember 1949 Kami yang berpijak di atas lereng gunung kapur antara terik panas dan godaan batu panas, …
Puisi: Paradise Lost (Karya Mh. Rustandi Kartakusuma) Paradise Lost Di atas ubun-ubunmu Dan keturunanmu Terbeku getah buah khuldi Yang meleleh melawan kehendak-Ku Ditiup tingkah angin Kau 'kan terber…