Puisi Ibu

Puisi: Anak yang Angkuh (Karya W.S. Rendra)

Anak yang Angkuh Betapa dinginnya air sungai. Dinginnya. Dinginnya! Betapa dinginnya daging duka yang membaluti tulang-tulangku. …

Puisi: Mengingat Rumah (Karya Wayan Jengki Sunarta)

Mengingat Rumah kusembahkan malamku bagi pagimu letihmu sejauh malam lalu menderas dalam tawar menawar di pasar-pasar cintamu, ibu …

Puisi: Ibu (Karya Wayan Jengki Sunarta)

Ibu tak perlu kau risau, ibu jejak langkah cintaku telah terhenti di sini selalu saja ada bagian dari keheninganku yang lindap ibu…

Puisi: Ibu (Karya Iyut Fitra)

Ibu Sebuah senja. Dedaun mersik digumul angin Selendang tua dan bola mata yang jauh. Ia lihat musim merapuh Sampai juga, anakku. Sampai juga …

Puisi: Keluarga Puisi (Karya Joko Pinurbo)

Keluarga Puisi Aku mendapat tugas mengarang dengan tema keluarga bahagia. Aku siap melaksanakan tugas. Semoga…

Puisi: Terkenang Ibu (Karya Gunoto Saparie)

Terkenang Ibu aku terkenang ibu memasak di dapur dengan tungku pakai kayu bakar menyala, membuat hitam langit-langit ada warna hangus dan bau…

Puisi: Kwatrin buat Ibu (Karya Gunoto Saparie)

Kwatrin buat Ibu jenazahmu pun berangkat pada tengah hari teduh matamu kuingat rindu penyair jadi ragi Analisis Puisi: Puisi "Kw…

Puisi: Mata Ibu (Karya Tjahjono Widarmanto)

Mata Ibu (1) di matamu ibu, seribu tahun mengekal jadi satu kupu-kupu mengembangkan sayapnya tanpa harus jadi kepompong bersama be…

Puisi: Surat dari Ibu (Karya Asrul Sani)

Surat dari Ibu Pergi ke dunia luas, anakku sayang pergi ke dunia bebas! Selama angin masih angin buritan dan matahari pagi menyinar daun-d…

Puisi: Kuburan Bunda (Karya Rustam Effendi)

Kuburan Bunda Kalau kanak dipetik tahun, Batal berasak di pangku ibu, Tegap tangan berpulun-pulun, Ke mana ibu ke situ aku. Pekik "ibu" men…

Puisi: Saatnya Aku Mengerti (Karya Isbedy Stiawan ZS)

Saatnya Aku Mengerti (buat ibuku Ratminah) sisakan garam dari tubuhmu, ibu. sudah bermalam-malam kukeringkan air laut menajamkan pisau…

Puisi: Surat untuk Ibu (Karya Joko Pinurbo)

Surat untuk Ibu Akhir tahun ini saya tak bisa pulang, Bu. Saya lagi sibuk demo memperjuangkan nasib saya yang…

Puisi: Ode buat Ibu (Karya Aspar Paturusi)

Ode buat Ibu perempuan adalah ibu di hatinya ada mata air mengalirkan kasih sayang perempuan adalah lilin kehidupan di mat…
© 2025 Sepenuhnya. All rights reserved.