Puisi: Tak Bersua (Karya Kang Thohir)

Puisi | Tak Bersua | Karya | Kang Thohir |

Tak Bersua

Telah lama kita tak bersua
Menyambut bahagia
Dengan suka cita menjalin bersama 
Namun semua itu telah terhempas oleh badai 
Membuat kita terberai
Berlinang air mata yang terus berderai
Dalam pelukan rindu dan kenangan
Berharap akan ada masa kita dapat dipertemukan


Brebes, 20 April 2023

Kang Thohir
Puisi: Tak Bersua
Karya: Kang Thohir

Biodata Kang Thohir:
  • Kang Thohir merupakan nama pena dari Muhammad Thohir/Tahir (biasa disapa Mas Tair). Ia lahir di Brebes, Jawa Tengah.
  • Kang Thohir suka menulis sejak duduk di bangku kelas empat SD sampai masuk ke Pondok Pesantren. Ia menulis puisi, cerpen dan lain sebagainya.

Anda mungkin menyukai postingan ini

  • SumukBadan sumukTidur di lantai ditambah kipas anginNamun masih sumuk jugaMembuat aku tak kuasaMalam semakin malamCuaca habis hujan namun aku enggak dinginKarena jiwa terasa gelisa…
  • Jangan Seperti Huruf IllatJanganlah dirimu seperti huruf 'illat yang merusak pada makna, karena itu sebuah penyakit yang harus dibuang dari makna.Seperti halnya hati yang hasud iri…
  • Kicauan BurungKicauan burungBersaut bingungPada angin berkunjungHirup dibawa buyungBrebes, 3 Mei 2023Puisi: Kicauan BurungKarya: Kang ThohirBiodata Kang Thohir:Kang …
  • Urip Dunya Nggo IbadahWong kudu sing eling nang dunyaOra mung penak tok sing gawa uripLamon pengin penak bae ya berarti uripe biasaSebabe ora ngrasakena pait getire uripWong urip k…
  • TitikJalan terus sampai menemukan titikJangan sampai berbalikPada tujuan belum baikTetap maju meski pahit digerus pelikBrebes, 6 Mei 2023Puisi: TitikKarya: Kang ThohirBio…
  • Ilmu PadiSemakin banyak ilmu yang engkau perolehMaka semakin banyak pula amal yang engkau perolehDengan mengamalkan ilmu yang engkau perolehDan semakin banyak ilmu dan semakin ting…
© 2025 Sepenuhnya. All rights reserved.