Puisi: Sebuah Album (Karya Roeswardiyatmo)

Puisi || Sebuah Album || Karya || Roeswardiyatmo ||
Sebuah Album


Dari mula
Ku tatap nyata
Muka dan Muka
Itu — Itu saja

Dari mula
Ku catat. Muka dan Muka
Sepi warna


1972

Sumber: Horison (Desember, 1973)


Roeswardiyatmo
Puisi: Sebuah Album
Karya: Roeswardiyatmo

Biodata Roeswardiyatmo:
  • Roeswardiyatmo Hardjosoekarto lahir pada tanggal 29 Maret 1948 di Surakarta, Jawa Tengah, Indonesia.

Anda mungkin menyukai postingan ini

© 2025 Sepenuhnya. All rights reserved.