Puisi: Bangsa Quraisy (Karya Mohammad Diponegoro)

Puisi: Bangsa Quraisy Karya: Mohammad Diponegoro
Bangsa Quraisy
(Puitisasi terjemahan al-Qur’an: Al-Quraisy)

Demi perlindungan bangsa Quraisy
Bila mereka melawat di musim dingin dan kering
Suruhlah mereka sembah Tuhan rumah Ka'bah
Pemberi makan mereka dalam kelaparan
Dan kedamaian dalam kegelisahan

Sumber: Kabar dari Langit (1988)

Puisi Bangsa Quraisy
Puisi: Bangsa Quraisy
Karya: Mohammad Diponegoro

Biodata Mohammad Diponegoro:
  • Mohammad Diponegoro lahir di Yogyakarta, pada tanggal 28 Juni 1928.
  • Mohammad Diponegoro meninggal dunia di Yogyakarta, pada tanggal 9 Mei 1982 (pada usia 53 tahun).

Anda mungkin menyukai postingan ini

  • Subuh(Puitisasi terjemahan al-Qur’an: Al-Falaq)Katakan berlindung aku pada penyempurna cahaya subuh.dari petaka segala ciptaan-Nya.dan gulita bila datang menyeluruh.dan mereka…
  • Yang Merengut(Puitisasi terjemahan al-Qur'an: An-Nazi'at)Demi mereka yang merengut kuat-kuatDan yang berpindah-pindah gembiraDan yang mencabut dengan perlahanLalu mendahului jauh d…
  • Yang Berpakaian(Puitisasi terjemahan al-Qur’an Surah Al-Muddassir: ayat 1-56)Wahai, kau yang berpakaianBangkitlah dan beri peringatanDan agungkan TuhanmuDan sucikan pakaianmuL…
  • Nabi Nuh(Puitisasi terjemahan al-Qur’an Surat An-Nuh: Ayat 1-28)Sungguh, telah Kami suruh Nabi Nuhkepada kaumnya dengan pesan:"Berilah kaummu peringatansebelum mereka tertimpa…
  • Jin(Puitisasi terjemahan al-Qur’an surat Al-Jinn: ayat 1-28)Katakan: Wahyu telah dibukakan padakubahwa sekelompok jin pada menyimak lalu mengaku:"Kami telah mendengar Al-Qur'a…
  • Keduniawian(Puitisasi terjemahan al-Qur’an: At-Takasur)Telah alpa kalian karena lomba keduniawiantiada keputusan hingga menjelang matitegahlah! Nanti kalian akan mengertitegahlah! …
© 2025 Sepenuhnya. All rights reserved.