Dari bisnis hingga fashion, investasi hingga kesehatan, otomotif hingga parenting, teknologi hingga sastra, tidak ada batasan dalam eksplorasi pengetahuan di sini. Bahkan puisi dan cerpen ....
Sungai
Dari hulu hingga ke muara, berapa kali ganti nama?
Air yang mengalir sama juga, hanya saja bertukar warna.Sumber: Sajak-Sajak Anak Matahari (1979)Analisis …
Hidup
Jika hidup telah kau tetapkan hingga yang kecil mecil
Untuk apa suara hati terombang-ambing dalam sabil?Analisis Puisi:Puisi "Hidup" karya Ajip Rosidi adalah se…
Mata Derita
Ada yang datang bermata derita
pagi berwarna olehnya
Ada perawan bermata derita
berselendang angin remaja
Ada yang memandang ke dalam hatiku
bum…
Matahari
Kutembus mega yang putih, yang kelabu, yang hitam sekali
Di baliknya kucari yang terang: Sinar si matahari!Sumber: Sajak-Sajak Anak Matahari (1979)Analisis…
Pertemuan Dua Orang Sufi
Ketika keduanya berpapasan, tak sepatah pun kata teguran
Hanya dua pasang mata yang tajam bersitatapan
Suhrawardi atas kuda: "Betapa dalam …
Jarak
Berapa jauh jarak terentang
antara engkau dengan aku
Berapa jauh jarak terentang
antara engkau dengan urat leherku?
Tak pun sepatah kata
memisahkan ki…