Puisi: Kuala Beukah (Karya Hasbi Burman)

Puisi: Kuala Beukah Karya: Hasbi Burman
Kuala Beukah


Ada titik temu dalam kemunafikan
kaupaparkan di antara suara angin.
Seperti jalan meliuk
hiruk-pikuk dusta.
Di kuala beukah ada yang menutur bunga.

2017



Hasbi Burman
Puisi: Kuala Beukah
Karya: Hasbi Burman

Biodata Hasbi Burman:
  • Hasbi Burman (Presiden Rex) lahir pada tanggal 9 Agustus 1955 di Lhok Buya, Aceh Barat.

Anda mungkin menyukai postingan ini

  • Perjalanan Jauh Aku sedang berkemas menyiapkan segala keperluan perjalanan yang akan kutempuh begitu jauh tak ada hitungan mil ke berapa sa…
  • Bulan Festival Telah tiba lagi engkau ramadan sebuah bulan festival buat kita bersaing dan bertanding untuk menemukan siapa terbaik mencapai derajat kefitrian Telah tiba …
  • Banda Aku(haiku)biru dan lautkata dan desahmenikam erat dadabenteng Belgicaberlayar malamsemesta pun tersenyumpesta rakyat dan akupane jugakahmari berdendangBanda, 2017Sumber: …
  • Panggil Aku Mimpi hanya buta pelangi tak bermuka Setan, panggil aku aku akan jadi setan Cinta, panggil aku aku akan jadi cinta2017Analisis Puisi:Puisi "Panggil Aku" karya A…
  • Elegi NostalgiaApa kau ingat, betapa dulukau tersesat di mataku?betapa kau berjanji, tidak akanpernah mengatakan selamat tinggal?Dulu, apapun yang kita katakanapapun yang kita laku…
  • Bulan Kasih Sayang Inilah sebenarnya ramadan, bulan kasih sayang, ketika semua benci dimusnahkan, ketika semua dengki disingkirkan, semua keburukan dijauhkan, semua kebaikan …
© 2025 Sepenuhnya. All rights reserved.