Puisi: Kalau Mati (Karya Aldian Aripin)

Puisi: Kalau Mati Karya: Aldian Aripin
Kalau Mati

Kalau mati cuma bagai tidur saja sayang
Aku yakin besok pagi aku bangun kembali
Dan sajak yang kutulis malamnya dapat 'ku baca;
Tapi aku tahu betul bahwa mati itu lain sekali.
Karena bila aku mati malam ini, maka
Fajar merekah besok taklah sama aku menyaksikan
Pun orang membaca sajakku, tak lagi kudengar.

1958

Sumber: Oh Nostalgia (Sastera Leo Medan, 1968)

Aldian Aripin
Puisi: Kalau Mati
Karya: Aldian Aripin

Biodata Aldian Aripin:
  • Aldian Aripin lahir pada tanggal 1 Agustus 1938 di Kotapinang, Sumatera Utara.
  • Aldian Aripin meninggal dunia pada tanggal 15 Oktober 2010 di Medan
  • Aldian Aripin merupakan Penyair Angkatan '66.

Anda mungkin menyukai postingan ini

  • Turangkepada dan dari tanganAmrus Natalsjataburan kamar ini dicengkam dua warnagadis danau dan kemboja kota yang tinggal satuadakah ditatapnya sipematung yang menunggu keretadan ke…
  • Lagu Hidup ada angin mengetuk jendela bersama malam menjenguk masuk ada mata berkata-kata kemenangan itu datang besok? aku ingat kepala tersedu di bahu menggoresi surat …
  • Perempuan (1) Perempuan yang meninjau dari jendela hatinya terus bertanya Kemana perginya suami yang luka membawa pikiran kacau Rindu anak-anak malam hari bertanya akan bap…
  • Calang Kota yang angkuh Kapal tak singgah lagi Dermaga jadi bingkai Besi-besi berkarat Cinta demi cinta  Tenggelam di laut ini ... 1958Analisis Puisi:Puisi "Calan…
  • Sekolah Kitasetiap wajah di siniadalah buku yang terbukasetiap diri di siniadalah kasih tak berhinggatulang kukuh yang muda-mudasetia teguh yang tua-tuadatang dari angkatan demi an…
  • Kalau Mati Kalau mati cuma bagai tidur saja sayang Aku yakin besok pagi aku bangun kembali Dan sajak yang kutulis malamnya dapat 'ku baca; Tapi aku tahu betul bahwa mati itu l…
© 2025 Sepenuhnya. All rights reserved.